Next Post

Resmikan Sekretariat L’Putz, AARS Ajak Masyarakat Wujudkan Pilkada Riang Gembira 

FB_IMG_1729591638775

MANADO Kabarpost.com – Bertempat di Kelurahan Ranotana Weru Kecamatan Wanea, Calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Manado Andrei Angouw dan dr. Richard Sualang (AARS) meresmikan Sekretariat Relawan L’Putz Ranotana Weru, Selasa (22/10/2024).

Selesai meresmikan Sekretariat Relawan, AARS diajak makan siang bersama para pimpinan dan anggota Relawan. Hadir diacara ini para pengurus relawan, pengurus partai, Laskar AA, tokoh masyarakat dan warga masyarakat.

Selesai peresmian Sekretariat relawan, AARS diajak kelokasi Lomba Line Dance yang dilaksanakan relawan L’Putz. Sebelum membuka Lomba secara resmi, AA diberikan kesempatan menyampaikan sambutan. 

Dalam sambutan singkatnya AA menyampaikan selamat berlomba kepada peserta lomba.

“Orang happy-happy dan wujudkan pemilukada ini yang riang gembira, sebab torang samua batamang dan itu yang menjadi nomor satu,” kata AA disambut riang gembira para peserta lomba Line Dance dan warga masyarakat yang hadir. 

Setelah membuka secara resmi, AARS mengikuti Line Dance massal bersama peserta dan warga masyarakat.

(*/Reza)

Admin

Related posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Newsletter

Lorem ipsum dolor sit amet, consectetuer adipiscing elit.

banner

Recent News

themediagrid.com, J8FXQA, DIRECT, 35d5010d7789b49d
google.com, pub-8668870452462831, DIRECT, f08c47fec0942fa0